MEMBUAT PHP LUMEN DATABASE MYSQL#02


Kita akan membuat service menggunakan PHP Lumen yang bisa melakukan query ke database.

1.Database Connection

   Untuk melakukan setting database, mari kita ikuti langkah-langkah dibawah ini :
   1.Edit file bootstrap/app.php, uncomment kode dibawah ini :
     $app->withFacades();
     $app->withEloquent();



   2.Buka file .env. Ubah settingan dibawah ini sesuaikan dengan kebutuhan

     DB_CONNECTION=mysql
     DB_HOST=127.0.0.1
     DB_PORT=3306
     DB_DATABASE=​lumen_service_app
     DB_USERNAME=root
     DB_PASSWORD=secret

   3.Create database dengan nama ​lumen_service_app​, sesuai dengan settingan .env file


2. Database Migration
    Database migration digunakan untuk melakukan DDL pada SQL database denganmenggunakan code PHP. 
    Untuk membuat database migration, mari ikuti langkah-langkahdibawah ini:
    1.Pertama kita akan membuat table ​posts​. Untuk membuat table ​posts​ jalankan script dibawah ini
       php artisan make:migration create_posts_table Kalau berhasil, tampilan terminalnya seperti ini :


   2.Migration tersebut akan mebuat file di folder
      database/migrations/2019_10_12_030749_create_posts_table. Nama file nya akan berbeda-beda,
      tapi patternya sama, yakni:[tahun]_[bulan]_[tanggal]_[randon_number]_create_posts_table.php

   3.Buka

     filedatabase/migrations/[tahun]_[bulan]_[tanggal]_[randon_number]_create_posts_table.php,
     kemudian edit function up menjadi seperti ini :


  4.Untuk mengubah code migration diatas ke dalam bentuk tabel di SQL database,jalankan script
     dibawah ini.
     php artisan migrate
     Kalau berhasil, tampilan terminal nya seperti ini :


   5.Untuk pertama kali melakukan migration, kita akan dibuatkan satu table dengan nama migrations​
      Table ini digunakan Lumen untuk mencatat file migration mana saja yang sudah dijalankan.

   6.Kalau berhasil, maka ditabase kita akan ada dua table, dengan nama:

      a.migrations
      b.posts



Model
Model digunakan untuk melakukan koneksi dan query ke Database. Untuk membuat model,mari ikuti langkah-langkah dibawah ini:


1.Untuk memudahkan dalam memanage code, buat folder app/Models
2.Buat file app/Models/Post.php, isi kodenya seperti ini

3.Buat file controller app/Http/Controllers/PostsController.php, isi kodenya seperti ini
4.Buka file routes/web.php, tambahkan kode dibawah ini

5.Buka di browser ​http://localhost:8000/posts​, tampilanya seperti ini

API Client Tool

API client tool digunakan untuk mengakses API. Tool yang kita gunakan adalah Postman,silahkan install Postman dengan mengunjungi halaman ini ​https://www.getpostman.com​.
Dibawah ini adalah tampilan ketika mengakses API menggunakan Postman.




Posting Komentar

0 Komentar